Steam ID : littlehox

Senin, 25 April 2016

Review Jurnal : PEMBUATAN APLIKASI PENCARIAN HALTE TRANSJAKARTA TERDEKAT BERBASIS ANDROID

Link Jurnal :https://www.dropbox.com/sm/share_link/JURNAL_ILMIAH_UNIVERSITAS_GUNADARMA.pdf

PEMBUATAN APLIKASI PENCARIAN HALTE TRANSJAKARTA
TERDEKAT BERBASIS ANDROID

Metode Penelitian

Metode pnelitian dalam pembuatan aplikasi Pencarian Halte Transjakarta
Terdekat ini dengan :

  •  Perencanaan Dan Pengumpulan Data
Yaitu menyiapkan perangkat keras dan perangkat lunak yang akan
digunakan.


  •  Analisa Masalah
Dengan meningkatnya pengguna jasa transportasi Transjakarta
karena jasa transportasi Transjakarta dapat menghindari kemacetan
namun tidak semua masyarakat mengetahui letak dari posisi halte
Transjakarta yang terdekat dari posisinya berada.

  •  Perancangan Aplikasi
Merancang aplikasi Pencarian Halte Transjakarta Terdekat yang
memudahkan pengguna dalam memahami semua menu yang
terdapat pada aplikasi sehingga aplikasi dapat digunakan dengan
mudah.

  •  Pembuatan Aplikasi
Pada tahap ini penulis akan membahas langkah pembuatan aplikasi
Pencarian Halte Transjakarta Terdekat.

  • Implementasi Pada Simulator
Pada tahap ini aplikasi akan di uji coba dengan menggunakan
simulator untuk melihat apakah aplikasi yang dibuat berjalan
dengan baik atau sebaliknya, sebelum aplikasi didistribusikan ke
telepon genggam Android.

  • Uji Coba Aplikasi Pada Telepon Genggam Andoid
Pada tahap ini penulis akan melakukan uji coba aplikasi pada
telepon genggam Android penulis dan melakukan uji coba terhadap
10 responden untuk menguji aplikasi yang telah dibuat ini dengan
memberikan kuesioner yang terdiri dari 10 pertanyaan.



Tujuan Penelitian

Tujuan penulisan ini adalah mengembangkan aplikasi pada mobile
handphone dengan harapan dapat mempermudah masyarakat dalam mendapatkan informasi halte transjakarta terdekat dari posisinya. Dan aplikasi ini menginformasikan jalan menuju halte transjakarta tersebut. Dengan aplikasi ini pengguna juga dapat melihat cctv dari halte tersebut, mencari rute antar halte dan peta setiap koridor.

Karangan Ilmiah Populer [Resensi Buku]





Sumber : http://arinnisya.blogspot.co.id/2015/03/resensi-koala-kumal-cinta-tahu-kemana.html